Welcome Home Eksistensi Politeknik STIA LAN Sebagai PTKL dalam Perspektif Kampus Merdeka dan Merdeka Belajar

Oct 28, 2021


Welcome Home Eksistensi Politeknik STIA LAN Sebagai PTKL dalam Perspektif Kampus Merdeka dan Merdeka Belajar

Ikuti kegiatan WELCOME HOME Politeknik STIA LAN Jakarta dengan tema "Eksistensi Politeknik STIA LAN Sebagai PTKL dalam Perspektif Kampus Merdeka dan Merdeka Belajar" pada Sabtu, 30 Oktober 2021 pukul 8.30 hingga Selesai. Dalam kegiatan ini juga dilaksanakan Webinar dengan tema "Penguatan dan Strategi mempertahankan Eksistensi Politeknik STIA LAN Sebagai PTKL" pada pukul 10.00-12.30 WIB dengan narasumber:


Keynote Speaker: Prof. Dr.. Nurliah Nurdin, MA (Direktur Politeknik STIA LAN Jakarta)

Pembicara: 

- Drs. Agun Gunandjar Sudarsa, Bc,IP., M.Si. (Alumni/Anggota DPR/MPR RI)

- Uus Kuswanto, S.Sos., M.A.P. (Alumni/Asisten Kesra Sekda Provinsi DKI Jakarta)

- Dhany Sukma, S.Sos., M.A.P. (Alumni/Walikota Jakarta Pusat)

Moderator: Drs. Haris Rahim, M.A.P. (Ketua Pelaksana/Alumni)


Dalam kegiatan Welcome Home ini juga dilaksanakan kegiatan lain seperti Vaksinasi Covid-19, Pengesahan Gambar Renovasi Kantin Kampus, Green Campus, Peluncuran Website, dan Pojok Kopi & Musik